Mozilla dan Windows Lebih Akrab dengan Blog

Kalau ingin mengetahui bagaimana dan dari mana blog kita diakses, bisa dilihat di Statistik yang bisa diklik di Dashboard Blog kita masing-masing. Dalam kasus saya, ternyata browser Mozilla Firefox lebih sering digunakan pengunjung untuk datang ke sini. Tidak salah juga memang, kalau dicoba pakai Internet Explorer beberapa javascript ditolak mentah-mentah. Bahkan sidebar tidak diizinkan berdampingan dengan main blog.

Sementara sistem operasi yang digunakan biasanya adalah lewat Windows. Barangkali karena orang sudah terbiasa dengan Windows sebagai operating system. Coba perhatikan di Statistik pada bagian Pageviews by operating system.

Inilah yang terjadi pada Blog SembarangKlik! ini tentang apa yang kita bicarakan di atas.

Yang ini sistem operasi yang digunakan untuk mengunjungi SembarangKlik!:

Dan ini laporan tentang browser apa saja yang sudah digunakan pengunjung untuk bertamu ke SembarangKlik!:


Pada bagian ini kita bisa melihat keseluruhan jumlah dan asal dari mana pengunjung SembarangKlik!datang.
Tags

Posting Komentar

0 Komentar

Below Post Ad